MENERIMA PESANAN PEMASANGAN GORDEN JENIS ROLLER WILAYAH KERJA KABUPATEN PURWOREJO DAN SEKITARNYA.
Berbicara tentang gorden memang tidak ada habisnya, karena bagi mereka yang mengetahu tentang barang ini ternyata jenis banyak sekali, baik yang model klasik maupun yang modern. Pada kesempatan ini kami aakan memperkenalkan jenis gorden yang modern minimalis yang cocok untuk memenuhi kebutuha interior kantor yaitu gorden kantor jenis roller blind.
Gorden Kantor Jenis Roller Blind |
hp. : 085291206045 (telkomsel |
SPESIFIKASI BAHAN GORDEN ROLLER BLIND :
- Bahan roller black out seri
- Komposisi bahan 100% polyester
- Hasil akhir finishing di lapisi PVC (PVC COATING)
- Lebar bahan 220 cm
- Tebal bahan 0,40 mm
- Berat bahan 324 gram/m2
SPESIFIKASI ASESORISNYA :
- Braket galvanis steeal powder coating
- Head rel alumunium coating
- Tabung rel alumunium coating diameter 38 mm
- Braket kanan galvanis steel
- Control Unit plastik
- Chain nylon cord
- Bottom rail alumunium coating
- End cup bottom rail plastik
Itulah ilustrasi bahan roller dan komponen yang menyertai dalam pembuatan gorden roller blind. Untuk asesoris rata-rata sama untuk semua bahan. Sedangkan bahannya sendiri ada beragam salah satunya adalah seri BLACK OUT, seri DIMOUT dan seri SOLAR SCREEN. Masing - masing memiliki kelebihan sendiri-sendiri. Soal harga tentunya juga sangat beda-beda. Pilihan warna banyak sekali sehingga dapat disesuikan dengan kondisi ruangan yang akan di pasangi gorden roller seperti ini.
Gorden roller blind seperti ini memiliki manfaat antara lain sebagai berikut :
1. Manfaat utamanya adalah sebagai penutup jendela yang minimalis tidak banyak memakan tempat.
2. Kelebihan dari gorden ini dibandingkan dengan gorden yang lain adalah kalau roller blind bisa gulung ke atas sedang gorden klasik tidak dapat digulung sehingga perlu banyak ruang.
3. Untuk menentukan motif disamping motif standar yang sudah tersedia roller juga bisa menentukan motif sendiri dengan cara menentukan desainnya.
4. Berat jenisnya ringan, simpel, minimalis dan praktis.
5. Mempunyai pola dan pilihan tekstur yang lengkap dan komplek, dan tidak berubah sepanjang waktu.
6. Banyak pilihan warnanya sehingga cocok untuk segala medan dan ruangan.
7. Untuk berat jenis dan ketebalan dari fabric nya sendiri ada beberapa seperti biasa, tebal black out dan tebal transfaran atau solar screen (cahaya 3% masih kelihatan).
8. Ada beberapa system yang dapat dimanfaatkan, chain system, spring sistem, one touc system dan motoric dengan remote control.